”Demi masa. Sesungguhnya manusia itu benar-benar berada dalam kerugian.
Kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal sholih dan saling menasihati supaya menaati kebenaran dan saling menasihati
supaya menetapi kesabaran” (QS. Al ‘Ashr).
Surat Al ‘Ashr merupakan sebuah surat dalam Al Qur’an yang banyak dihafal oleh kaum muslimin karena pendek dan mudah dihafal. Namun sayangnya, sangat sedikit di antara kaum muslimin yang dapat memahaminya.
Padahal, meskipun surat ini pendek,
akan tetapi memiliki kandungan makna yang sangat dalam.
Mau tau lebih lanjut kandungan surat al-Ashr?
Yuk ikuti dan hadiri kajian: ------------------------- " TADABBUR AL-ASHR " ------------------------- Bersama : Ust. Fathuddin Ja'far
Posting Komentar